Parquet 3-9 Memanfaatkan Ruang Atap untuk Ruang Tidur
Memiliki Rumah adalah dambaan semua orang, karena itu merupakan suatu kebutuhan pokok dari kita manusia. Kesempatan kali ini kami akan memberikan sharing mengenai penggunaan Atap Rumah sebagai ruang.
Seperti kita lihat di gambar bahwa, atap rumah dapat kita kreasikan menjadi ruang tidur. dengan menambahkan jendela pada kemiringannya. Dan biasanya ukuran ruangan tidak terlalu besar. Agar tidak nampak sempit, kita bisa memberikan sedikit saja penambahan aksesoris pada ruangan. Sebaiknya gunakan warna-warna yang soft agar tidak terkesan ramai sehingga membuat ruangan tampak sempit. Penambahan jendela adalah untuk memenuhi kebutuhan pencahayaan dalam ruangan, sehingga ruang menjadi lebih sehat dan kelembaban terjaga.
Demikian sedikit sharing dari kami. Semoga Bermanfaat !
0 komentar: